Segenap Keluarga Besar Desa Resno Mengucapkan Marhaban Ya Ramadhan 1441 H

0
37 views
BARU

Hati yang terluka mungkin pernah membekas, semoga di bulan suci Ramadhan ini dapat dimaafkan, apabila ada langkah membekas lara. Apabila lisan yang berucap tak indah menorah luka. Dan apabila ada kata yang dusta, apabila ada tingkah yang tak menyenangkan. Kami Segenap Keluarga Besar Pemerintah Desa Resno Mohon maafkan lahir dan bathin ini. Mari kira kembali kepadaNya. Marhaban ya Ramadhan.