TRENDFOKUS.COM-Pemeritah Daerah (Pemda), Kabupaten MukoMuko melaksanakan upacara pengibaran bendera sang merah putih, untuk memperingati Hari Ulang Tahun HUT RI ke-79, di laksanakan, di lapangan kantor bupati Kabupaten MukoMuko.
Untuk memperingati hari ulang tahun HUT RI ke-79 ini, Bupati kabupaten Mukomuko H. Sapuan. S.E,. MM. AK,. C.A,. P.A,. Menjadi inspektur Upacara HUT RI ke-79.
Tampak yang hadir dalam Kegiatan Upacara ini Wakil Bupati Mukomuko, Ketua Tim penggerak-pemberdaya kesejahteraan keluarga TP-PKK), Sekretaris Daerah (Sekda), MukoMuko, kepala OPD yang ada di kabupaten Mukomuko, Kapolres MukoMuko, Dandim 0428 MukoMuko, dan Intansi lainnya.
“Lebih lanjut, Bapak Bupati Kabupaten MukoMuko Sapuan. Bahwa pihak nya berharap kedepannya, Indonesia bisa semakin maju dan jaya lagi, dan selain itu untuk masyarakat kabupaten Mukomuko ini saling menjaga persatuan dan kesatuan satu sama lain,” Ungkapnya.
Semoga seluruh masyarakat yang ada di kabupaten Mukomuko ini selalu menjaga nama baik bengsa dan negara ini, ucap Sapuan.
“Lanjut Sapuan, mengatakan dari pihaknya juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh petugas upacara pada hari ini, yang telah melaksanakan Upacara HUT RI ke-79 dengan lancar,” tutup Sapuan. (HB)